Smartphone maupun Android sudah menjadi salah satu alat bantu kita sehari – hari. Banyak kegiatan yang terbantu dengan kehadiran ponsel canggih masa kini. Ditambah lagi dengan banyak aplikasi – aplikasi pendukung yang semakin berkembang.

Dengan banyaknya aplikasi – aplikasi pendukung pada Smartphone, tentunya juga banyak fungsi yang tersedia. Pada Smartphone ataupun Android pastinya memiliki pengaturan suara atau volume yang terpisah. Sepertinya hal volume untuk multimedia ataupun volume nada dering.

Kadang saat kita sedang streaming atau melakukan banyak kegiatan pada Smartphone sering sekali sudah untuk menyesuaikan volume pada Smartphone. Ketika ingin mengatur nada dering Smartphone yang diinginkan biasanya malah nada dering yang lain teratur. Sehingga agak susah untuk mengatur nada dering Smartphonenya. Otomatis kita harus mengatur dari awal nada dering pada Smartphone di berbagai fitur.

Ada beberapa tips yang dapat mempermudah kita untuk mengatur volume di berbagai fitur pada aplikasi Smartphone Android. Berikut tips untuk mengatur volume berbeda di aplikasi Smartphone Android:

1.Aplikasi App Volume Kontrol

Aplikasi App Volume Control ini adalah aplikasi yang bisa mengatur setiap aplikasi secara berbeda beda. Jadi kita tidak perlu khawatir lagi dengan banyaknya aplikasi yang berjalan dan ingin mengatur nada atau volume pada aplikasi Smartphone ataupun Android. Memang benar pada Smartphone atau Android sudah tersedia untuk volumenya tapi tidak bisa diatur untuk berbeda aplikasi yang membuat tergangganggunya kita saat melakukan aktifitas.

2.Mengaktifkan Fitur aksesiblitas pada Smartphone

Fitur ini adalah fitur yang digunakan untuk membantu kita memberikan informasi atau notifikasi pada Smartphone  dan biasanya banyak digunakan oleh orang tuna netra ataupun tuna rungu. Dengan adanya fitu ini pengguna Smartphone ataupun Android akan lebih mudah melihat pemberitahuan.

3.Menonaktifkan Fitur “Show Notifikasi pada Smartphone

Jika tidak ingin terganggu pada saat melakukan kegiatan penting ataupun bermain game, anda bisa menonaktifkan fitur “ show notifikation” pada Smartphonenya, jika kita ingin menonaktifkan fitur ini jangan lupa agar tetap tidak ketinggalan info lakukan untuk mengaktifkan aplikasi app volume control

Tapi jangan sampai kita ketinggalan informasi juga dengan menggunakan atau menonakfikan fitur yang sudah tersedia. Itulah tips untuk mengatur volume atau nada dering pada Smartphone/Android.