Kini beragam aplikasi yang telah diberikan pada smartphone android, seperti aplikasi untuk launcher smartphone kalian. Tidak jarang dari kalian yang tidak menggunakannya. Untuk menjadikan tampilan lebih berbeda dan mencoba hal baru biasanya launcher pada smartphone menjadi pilihannya. Pada artikel kali ini saya akan membahas mengenai Aplikasi Terbaik Untuk Launcher Android Kalian. Dengan menggunakan launcher membuat kalian lebih memiliki variasi tampilan pada smartphone. Mari langsung saja kita bahas untuk launcher yang sedang trend:

Nova Launcher salah satu yang terbaik untuk kalian yang memang belum pernah menggunakan mungkin akan sangat terkesan dengan aplikasi ini. Dengan Nova Launcher kalian bisa mengubah tampilan pada smartphone andoird.

Aplikasi Terbaik Untuk Launcher Android Kalian

Nova Launcher memiliki fitur yang sangat baik pada bidangnya, dengan kualitas yang menjanjikan tidak akan membuat kalian kecewa. Dengan wallpaper yang diberikan juga selalu benar-benar high-resolution untuk setiap temanya.

Tidak hanya itu pastinya juga kalian sedang bertanya-tanya apakah aplikasi atau tema pada Nova Launcher diberikan secara cuma-cuma. Dan benar saja aplikasi ini dan semua fitur yang ada pada Nova Launcher benar-benar 100% gratis. Namun bila kalian mau mengupgrade ke Nova Launcher Premium berbeda lagi konteksnya. Dengan kelebihan dari Nova Launcher biasa pastinya kalian harus membayar tidak begitu mahal untuk versi Premiumnya.

Aplikasi ini juga memberikan fitur yang sangat menarik seperti:

  • Custom Grid
  • Infinite Scroll
  • Scrollable Dock
  • Folder Icons
  • Scroll Effects
  • Backup/Restore
  • Cusctomization

Pastinya tidak hanya itu yang diberikan aplikasi ini, karena dengan kalian bisa mengupgrade menjadi Premium akan mendapatkan kelebihan yang diberikan dengan fitur yang lebih banyak lagi. Mungkin kalian bisa merasakannya bila sudah menggunakannya dengan kemudahan dalam menggunakan smartphone pada saat kalian install aplikasi Nova Launcher.

Itu dia untuk kalian mengenai Aplikasi Terbaik Untuk Launcher Android Kalian dan kalian bisa langsung mendownload dari Play Store atau bisa juga kalian merasakan versi yang Premiun untuk Nova Launcher.

Terima kasih dan sampai jumpa pada artikel selanjutnya 🙂